Mudik 2023: Ini Tarif Tol Jakarta-Semarang, Jakarta-Solo, dan Jakarta-Surabaya
Tarif Tol Jakarta-Surabaya
Jakarta-Surabaya:
1. Tol Jakarta-Cikampek Rp 20.000
2. Tol Cikampek-Palimanan Rp 119.000
.
.
3. Tol Palimanan-Kanji Rp 12.500
4. Tol Kanji-Pejagan Rp 29.500
5. Tol Pejagan-Pemalang Rp 60.000
6. Tol Pemalang-Batang Rp 45.000
7. Tol Batang-Semarang Rp 86.000
8. Tol Semarang Seksi A B C Rp 5.500
9. Tol Semarang-Solo Rp 66.500
10. Tol Solo-Ngawi Rp 104.500
11. Tol Ngawi-Kertosono Rp 91.000
12. Tol Kertosono-Mojekerto dengan ruas Jombang-Mojokerto Rp 49.000
13. Tol Mojokerto-Surabaya Rp 39.000
Kamu yang ingin mudik ke Solo siapkan biaya tolnya sebesar Rp 727.500
Terakhir, sebagai informasi, mobil pribadi termasuk ke dalam Golongan I yang meliputi sedan, jip, pick up atau truk kecil, dan bus. Biasanya golongan kendaraan ini memiliki tarif tol yang paling murah dibandingkan dengan golongan kendaraan lainnya. (MHD)
BACA JUGA:
Jamaah Reguler Bisa Lunasi Biaya Haji Mulai 11 April 2023, Ini Besaran per Provinsi
10 Film Netflix Paling Banyak Ditonton, Mana Favoritmu?
Inilah Bacaan Dzikir Pagi Lengkap, Yuk Amalkan
Kesederhanaan Bung Hatta: Ironi Sepatu Bally tak Terbeli dan Tas Branded Istri Pejabat
On This Day: 10 April 1815, Gunung Tambora Meletus dan Mengubah Iklim Dunia